Plt. Kepala Badan Kesbangpol Provinsi Sulawesi Barat Lakukan Kunjungan untuk Perkuat Sinergi Forkopimda

Plt. Kepala Badan Kesbangpol Provinsi Sulawesi Barat Lakukan Kunjungan untuk Perkuat Sinergi Forkopimda

Mamuju, 10 Maret 2025 – Dalam upaya meningkatkan kolaborasi antara Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) dan Pemerintah Provinsi Sulawesi Barat, Pelaksana Tugas (Plt.) Kepala Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) Provinsi Sulawesi Barat, Sunusi, S.Pd., melakukan kunjungan ke berbagai unsur

Meningkatkan Koordinasi dan Sinergi: Pemerintah Provinsi Sulawesi Barat dan Forkopimda Bersatu untuk Mewujudkan Sulawesi Barat Maju dan Sejahtera

Meningkatkan Koordinasi dan Sinergi: Pemerintah Provinsi Sulawesi Barat dan Forkopimda Bersatu untuk Mewujudkan Sulawesi Barat Maju dan Sejahtera

Mamuju, 5 Maret 2025 – Dalam upaya memperkuat koordinasi serta meningkatkan sinergi antara Pemerintah Daerah dan Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda), digelar pertemuan strategis yang bertujuan untuk mendorong tata kelola pemerintahan yang lebih efektif. Acara ini dihadiri oleh Gubernur Sulawesi

Persiapan Pelaksanaan Rakornas Urusan Pemerintahan Umum Tahun 2025: Mendukung Asta Cita Menuju Indonesia Emas 2045

Persiapan Pelaksanaan Rakornas Urusan Pemerintahan Umum Tahun 2025: Mendukung Asta Cita Menuju Indonesia Emas 2045

Mamuju, 15 Januari 2025 – Direktorat Jenderal Politik dan Pemerintahan Umum Kementerian Dalam Negeri tengah mempersiapkan penyelenggaraan Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Pelaksanaan Urusan Pemerintahan Umum Tahun 2025 yang akan dilaksanakan di Hotel Maleo, Mamuju, Sulawesi Barat. Rakornas ini merupakan agenda

Jelang Pilkada 2024, Deteksi Dini Dimassifkan Bersama Semua Elemen Masyarakat

Jelang Pilkada 2024, Deteksi Dini Dimassifkan Bersama Semua Elemen Masyarakat

MAMUJU – Kesbangpol Sulbar melaksanakan rapat kordinasi forum kewaspadaan dini masyarakat (FKDM) di Hotel Berkah, Rabu 28 Agustus 2024. Hadir Plt Kepala Kesbangpol Sulbar Herdin Ismail, Ketua FKDM Sulbar Nursalim Ismail, perwakilan Polda, Korem 142/Tatag, Kemenag Sulbar dan tamu undangan

Tim Pemantau Orang Asing (TIMPORA) Sulbar Gelar Operasi Gabungan di Majene

Tim Pemantau Orang Asing (TIMPORA) Sulbar Gelar Operasi Gabungan di Majene

Mamuju, Tim Pemantau Orang Asing (TIMPORA) Provinsi Sulawesi Barat melaksanakan operasi gabungan di Kabupaten Majene. Operasi yang berlangsung selama satu hari ini melibatkan berbagai instansi, seperti TNI, Polri, Kesbangpol, Binda, Bais TNI, dan Dinas Tenaga Kerja, Kamis 18/07/2024. Dalam operasi

Kunjungan Kerja Komisi I DPRD Provinsi Sulawesi Barat: Pembahasan Kesiapan Pemerintah Daerah dalam Pelaksanaan Pilkada Serentak 2024

Kunjungan Kerja Komisi I DPRD Provinsi Sulawesi Barat: Pembahasan Kesiapan Pemerintah Daerah dalam Pelaksanaan Pilkada Serentak 2024

Mamasa, 27 Juni 2024 – Komisi I DPRD Provinsi Sulawesi Barat melakukan kunjungan kerja hari ini guna membahas berbagai isu, terutama terkait kesiapan Pemerintah Daerah dalam pelaksanaan Pilkada Serentak tahun 2024. turut hadir mendampingi dalam Kunjungan ini, Kepala Bidang Kewaspadaan

Kunker Presiden RI ke Sulbar, Plt Kepala Kesbangpol Sulbar: Kita Ajak Masyarakat Sambut dengan Suka Cita

Kunker Presiden RI ke Sulbar, Plt Kepala Kesbangpol Sulbar: Kita Ajak Masyarakat Sambut dengan Suka Cita

MAMUJU – Plt Kepala Kesbangpol Sulbar Muh.Yusuf Tahir mengajak seluruh elemen masyarakat menyambut kehadiran Presiden RI Joko Widodo dengan suka cita.   Presiden RI Joko Widodo dijadwalkan berkunjung ke Sulbar besok, 22-23 April 2024 bersama rombongan istana.   “Jadi mari

Jelang Idul Fitri 1445 H, Kesbangpol Sulbar Gelar Rakor Antisipasi Potensi Kerawanan

Jelang Idul Fitri 1445 H, Kesbangpol Sulbar Gelar Rakor Antisipasi Potensi Kerawanan

Mamuju – Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) mengadakan rapat koordinasi dengan para pemangku kepentingan untuk mengantisipasi potensi kerawanan ekonomi, sosial budaya, dan hankam menjelang hari raya Idul Fitri 1445 H. Kamis, 28 Maret 2024. Rapat tersebut bertujuan untuk memastikan

Kesbangpol Sulbar ikuti Sosialisasi Pengukuran Indeks Kewaspadaan Nasional Tahun 2024

Kesbangpol Sulbar ikuti Sosialisasi Pengukuran Indeks Kewaspadaan Nasional Tahun 2024

Jakarta. Jumat, 8 Maret 2024 bertempat di Ruang Rapat Lantai 3 Gedung F Kementerian Dalam Negeri, Jalan Medan Merdeka Utara Nomor 7, Jakarta Pusat.   Plt. Kepala Badan Kesbangpol Sulbar, H.Muh.Yusuf Tahir menghadiri Kegiatan Sosialisasi Pengukuran Indeks Kewaspadaan Nasional Tahun 2024